Rangkaian ini mengubah suara Headphone yang tadinya Bass nya kecil menjadi Boom Bass.
Bikin 2 jika ingin stereo soalnya ini mono
Mini Amplifier Mono
Amplifier ini lumayan kecil, mudah dan murah.
Rangkaian ini beroperasi dengan tegangan 5-12V DC Dengan Output 0,5 Watt
Mini Amplifier Mono 2
Amplifier ini juga tergolong mudah tetapi agak sedikit mahal dari pada Aplifier diatas karena menggunakan IC TDA7052.
rangkaian ini tidak kalah kecilnya dengan rangkaian diatas, dengan ukuran yang kecil bisa ditaruh ditas, di topi, dll (tergantung kreatifitas sendiri) Dan menggunakan tegangan Input yaitu 6V DC dan output sebesar 1Watt
Mini Amplifier Stereo 1 Watt
Rangkaian ini tidak jauh beda dengan rangkaian diatas.
Rangkaian yang satu ini tidak menggunakan variabel resistor untuk mengatur volume inputnya, jika ingin diberikan VR silahkan saja minimal 50K dan jangan sampai R1 dan R2 tidak dipasang karena Resistor itulah yang akan membatasi input.
Terakhir, output ke Speaker. pada pin 12 dan 13 adalah output ke Speaker yang Minus (-) jangan sambungkan ke Ground atau input tegangan -
comment 0 komentar:
more_vertsentiment_satisfied Emoticon